Tentang Kami

Kami adalah lembaga riset dan inovasi yang bersifat inklusif dan terbuka untuk menghimpun para peneliti dan akademisi dalam kerja-kerja kolaboratif demi kemajuan daerah, bangsa dan negara. Kami bekerja dengan kekuatan ilmu pengetahuan dan teknologi demi kemajuan dan berdampak terhadap masyarakat.

Misi Kami

Brongkendik Institute adalah lembaga riset dan inovasi yang berkomitmen mengembangkan ilmu pengetahuan untuk kemajuan masyarakat dan memperkuat komunitas melalui penelitian yang relevan dan aplikatif.

Visi Kami

Kami berfokus pada riset perubahan iklim, pembangunan berkelanjutan, isu sumber daya alam & kebumian, lingkungan, demokrasi, perkotaan, toleransi beragama, penguatan komunitas, ekonomi hijau, UMKM, pariwisata, isu gender serta energi terbarukan.

Tim Brongkendik Institute

Brongkendik Institute menghimpun para cendekia muda membangun sinergisitas guna berkontribusi dan mengisi pembangunan di Indonesia melalui berbagai bidang keilmuan dan teknologi.

Karl Karoluz Wagab Meak

PENDIRI & DIREKTUR EKSEKUTIF

Dr. Aloysisus Giyai, M.Kes

DEWAN PEMBINA

Ir. Arie Naftali Hawu Hede, Ph.D

DEWAN PAKAR & PENASEHAT RISET (Pengajar di ITB)

Cornelia Matani, SE, M.Mgt (Acc)

Peneliti Bidang ekonomi & umkm (Pengajar di Universitas Cenderawasih)

Marselino Yomkondo, ST

Asisten peneliti BIDANG PERENCANAAN wilayah (BIROKRAT DI KAB. MERAUKE)